HURUF-HURUF PIKTOGRAF/XIANGXINGZI (??? )Huruf mandarin itu pada awalnya berasal dari gambar. Huruf-huruf piktograf ini biasanya paling gampang diingat dan paling gampang ditulis. Misalnya:? (ri) = matahari. Awalnya berupa gambar bulatan besar yang menggambarkan matahari, dan titik di tengah sebagai inti matahari.? (yue) = bulan. Awalnya berupa gambar bulan sabit yang bertitik di tengahnya.? (ren) = manusia. Karena manusia itu kakinya dua.? (da) = besar. Ini seperti manusia yang sedang membentangkan dua tangannya, seolah sedang mengukur suatu benda dan ternyata benda ini besar sekali.? (tian) = sawah. Mirip petak-petak sawah.? (mu) = kayu. Bentuknya mirip pohon.? (shan) = gunung. Udah mirip gunung, kan?? (yu) = hujan. Seperti sebuah jendela yang menampakkan hujan di luar rumah.source http://www.kompasiana.com/…/tips-asyik-dan-cepat-mempelajar…
Info Cenrin
Anda yang menganggap belajar bahasa Mandarin itu adalah hal yang mudah dan menyenangkan akan dapat dengan cepat mendalaminya. Sebaliknya mereka yang berpikiran belajar bahasa Mandarin itu adalah hal yang sangat sulit, pastinya akan terasa sulit dan akan mudah putus asa disaat mendapat sedikit kesulitan.
Apakah Anda menyukai pelajaran matematika? Nah, pada artikel kali ini akan belajar tentang matematika dasar dalam bahasa Mandarin. Di sini kita akan membahas kosakata yang ada di dalam matematika atau ?? shù xué. Silakan Anda perhatikan kosakata matematika dasar di bawah ini:
Bahasa Mandarin merupakan salah satu bahasa yang diminati untuk dipelajari saat ini, termasuk oleh orang Indonesia. Tapi tidak dipungkiri, masih banyak orang yang merasa sulit untuk belajar bahasa ini, baik dalam penulisan maupun pelafalan. Bahasa Mandarin sendiri mempunyai 4 macam nada, dimana nada – nada tersebut menjadi salah satu hal yang penting untuk dipelajari. Karena bila Anda salah dalam pengucapan nada, arti dari kata yang diucapkan pun dapat berbeda.
Negara China atau Tionghoa memiliki tradisi dan kebudayaan yang menarik. Jumlah penduduk terpadat di dunia yaitu 147 orang per km persegi atau sekitar 1.37 miliar penduduk di China membuat tradisi dan kebudayaan semakin menguat. Masyarakt China memiliki tradisi dan budayanya sendiri, antara lain seperti kaligrafi, makanan, gaya berpakaian, bahasa, dan lainnya.




